STAD Cooperative Model in Islamic Education: Enhancing Learning Outcomes on the Names of Allah in Grade V at SDN 150 Barru
Keywords:
MODEL KOOPERATIF TIPE STAD, PEMBELAJARAN PAIAbstract
Penelitian ini bertujuan untuk melakukan penelitiann Tindakan kelas tentang implementasi Model Kooperatif Tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelejaran pai materi lebih dekat dengan nama-nama allah dalam miningkatkan hasil belajar siswa di kelas V SDN 150 Barru. Jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas dengan menggunakan model dari Model kemmis dan MC taggart, subyek penelitian ini adalah kelas 5 SDN 150 Barru yang berjumlah 20 siswa. Teknik dan alat pengumpulan data adalah tes untuk mengukur keberhasilam pengetahuan peserta didik sebelum dan sesudah dilaksanakan model pembelajaran Model Kooperatif Tipe Stad (Student Teams Achievement Division) .Teknik analisis data menggunakan teknik statistik deskriptif untuk mendapatkan kesimpulan tentang implementasi Model Kooperatif Tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pemblejaran pai materi lebih dekat dengan nama-nama Allah dalam miningkatkan hasil belajar siswa di kelas V SDN 150 Barru.
Berdasarkan temuan dari siklus I ke siklus ke II terkait Implementasi Model Kooperatif Tipe Stad (Student Teams Achievement Division) Pada Pemblejaran PAI Materi Lebih Dekat Dengan Nama Nama Allah Dalam Miningkatkan Hasil Belajar Siswa Di Kelas V Sdn 150 Barru terdapat peningkatan yakni pada siklus 1 hasi belajar siswa yakni 68.3 sedangkan pada siklus ke II yakni 83.2
References
Arikunto, Suharsimi. Penelitian Tindakan Kelas, Jakarta: Bumi Aksara, 2007.
Asril, Zainal. Micro Teaching, Jakarta: Raja Grafindo Persada
Djamarah, Syaiful Bahri dan Aswan Zain. Strategi Belajar Mengajar, Jakarta: PT Rineka Cipta, 2002
Hamalik, Oemar. Proses Belajar Mengajar, Jakarta: PT Bumi Aksara, 2013
Hanafiah, Nanang dan Cucu Suhana. Konsep Strategi Pembelajaran, Bandung: Refika Aditama, 2009
Hasan, M. Iqbal. Pokok-Pokok Materi Statistik, Jakarta: Bumi Aksara, 2003
Kosasih, E. Strategi Belajar dan Pembelajaran Implementasi Kurikulum 2013, Bandung: YRama Widya, 2014
Kurniawan, Deni. Pembelajaran Terpadu Tematik (Teori, Praktik dan Penilaian), Bandung: Alfabeta, 2017.
Mudjiono, dan Dimyati. Belajar dan Pembelajaran, Jakarta: PT Rineka Cipta, 2013.
Priansa, Donni Juni. Pengembangan Strategi & Model Pembelajaran Inovatif, Kreatif, dan Prestatif dalam memahami peserta didik, Bandung: CV Pustaka Setia, 2017
Purwanto, Ngalim. Psikologi Pendidikan, Bandung: PT Remaja Rosdakarya, 2014
Rusman. Model-Model Pembelajaran Mengembangkan Profesionalisme Guru, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 2012
Sanjaya, Wina. Penelitian Pendidikan Jenis, Metode dan Prosedur, Jakarta: Kencana Prenanda Media Group, 2013
Shoimin, Aris. Model Pembelajaran Inovatif dalam Kurikulum 2013, Yogyakarta: Ar-Ruzz Media, 2014
Sudjana, Nana. Cara Belajar Siswa Aktif Dalam Proses Belajar Mengajar, Bandung: Sinar Baru Algensindo, 2010
Suryabrata, Sumadi. Metodologi Penelitian, Jakarta: PT Raja Grafindo Persada, 2008
Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan kuantitaif, kualitatif, dan R&D, Bandung: Alfabeta, 2017
Sudjiono, Anas. Pengantar Statistik Pendidikan, Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2005
Journal:
Fatonah, Isti. “Pembelajaran Kooperatif (Perspektif Perkembangan Sosial Peserta Didik Sd/Mi)” Jurnal Elementary Vol 1, 01 Januari 2015
Rofiq, M. Nafiur. “Pembelajaran Koopertif (Cooperative Learning) dalam pengajaran Pendidikan Agama Islam”, Jurnal Falafisa Vol. 1 No. 1 01 Maret 2010
Wahyudi, Dedi dan Nelly Agustin. “Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Mata Pelajaran Akidah Akhlak Dengan Menggunakan Model Pembelajaran Berbasis Naturalistik Eksistensial Spiritual” Al-Tadzkiyyah: Jurnal Pendidikan Islam, Vol 9 No 1 2018.